Rabu, 27 Agustus 2014

Reverse Osmosis Delio WS8825

TAHAP KESEMPURNAAN PENYARINGAN R/O

1. Filter " High Turbidity "
Filter ini dibuat dari " stainless steel " dan berfungsi menghilangkan kotoran partikel-partikel besar dari kran air.

2.Filter sedimen
Filter ini berfungsi menyaring semua kotoran yang di hasilkan dari endapan/ polutan pada kran air, misalnya berupa karat dan sekaligus melindungi filter-filter R/O.

3.Filter Pre-Carbon
Filter ini menyerap sekaligus menghilangkan sisa klorin dan bahan kimia organik lainnya yang terdapat dalam air serta melindungi filter R/O.

4.Membrane Filter
berupa filter dengan ketebalan hanya 0, 0001 mikron memiliki pori-pori yang sangat halus dan berfungsi untuk mikroorganisme, virus, logam berat, bahan-bahan inorganik serta bahan-bahan polutan radioaktif. Begitu sempurnanya daya kerja filter R/O ini, sehingga hanya air sehat, oksigen yang larut di dalam air dan mineral yang bermanfaat yang dapat melewati filter R/O ini. ADVANCE hanya menggunakan filter R/O " Filmtec " buatan Amerika.

5.Filter " Post-Carbon " berlapis perak
Filter ini menggunakan bahan-bahan alami yang berfungsi menghilangkan bau tak sedap sekaligus mencegah berkembangnya mikroorganisme sehingga memberikan cita rasa pada air minum.

Spesifikasi :

Product : Advance Delio
Tipe : WS8825
Filter : Reverse Osmosis

voltase : 220 v-240 v

kapasitas produksi
: 190 liter/ hari

Total kapasitas tangki
12 liter air bersih

Panas : 1, 2 liter
Dingin : 3, 6 liter
Normal : 7, 2 liter

Dimensi : 344mm( L) x540mm( P) x525 mm( T)

Berat : 22, 3kg

Temperatur air
Panas : 95 " C
Dingin : 4 " C

Informasi & pemesanan :
Telp : 087.888.0640.18
email : heri.advancejkt@ yahoo.co.id
pin : 2828ED91

Tidak ada komentar:

Posting Komentar